TIPS AMANKAN PASSWORD

Hai sob,,, untuk postingan kali ini aq akan kasih tips buat ngamanin password kalian coz sekrang lagi maraknya nih hack menghack jadi supaya kalian terhindar dari sesuatu yang gak kalian inginkan ikuti tips-tips yang ada di bawah ini...



1. Hindari Menggunakan Informasi Pribadi

Kebanyakan pemilik akun menggunakan password yang berkaitan dengan informasi seperti tanggal lahir, tanggal jadian , tanggal pernikahan, nama hewan peliharaan, nama istri, dll. Namun, menggunakan informasi pribadi ternyata membantu kita dalam mengingat password kita sendiri. Tapi, hal itu pun akan memudahkan hacker untuk melihat password dari akun anda. sebaiknya, gunakan saja password yang berkaitan dengan sehari-hari atau hal-hal yang lucu.

2. Pergunakan Special Karakter

Ada alternatif dalam penggunaan password, sebagai contoh, kita ingin membuat password dengan kata "komputer", agar password tersebut lebih aman kita ganti saja beberapa karakter menjadi "k0nnpu7er". Sistem keamanan yang baik yakni dapat membedakan huruf besar dan huruf kecil, case sensitive. Jadi tidak ada salahnya gunakan kombinasi huruf besar-huruf kecil.

3. Bikin password dengan kata yang panjang atau kombinasi kata.

Beberapa website mensyaratkan password menggunakan minimal 6 karakter. Sebaiknya ditambah saja karakternya, semakin banyak maka semakin bagus. Atau bisa juga menggunakan gabungan kata, contoh "k0nnpu7er_3rr0r".

4. Jangan Pernah Memberitahukan password kepada orang lain.

Ini merupakan yang paling simple untuk dilakukan. Dan juga jangan menulis password kita pada sembarang tempat. Simpan saja password tersebut di otak kita atau di file yang rahasia jika memang sulit untuk menghafalnya.

5. Jangan Gunakan Kata-Kata Yang Ada di Kamus Bahasa Manapun.

6. Hindari Menggunakan Password Yang Sama Dengan Nama Pengguna (User Name) Anda.

7. Jangan Gunakan Urutan Huruf atau Angka di Keyboard.

Jangan menggunakan password dari urutan huruf atau angka di keyboard, atau rangkaian karakter yang sama. Misalnya : qwertyuiop, 1234567, mnbvcxz, kkkkkkk, spspspsp, dan sebagainnya.

Nah Udah tau kan sob tips buat ngamanin password kita??? okeh deh... akhir kata selamat mencoba...

By: Reez dri Mjlah komputek.









0 Response to "TIPS AMANKAN PASSWORD"

Posting Komentar

Silahkan meninggalkan komentar... tapi jangan spam yah... :)

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...